Nomor ISSN yang telah diterbitkan :
Nomor ID |
: |
1497880376 |
 |
Tanggal permohonan |
: |
Senin, 19 Juni 2017 |
Nama terbitan |
: |
Al-Uslub : Journal of Arabic Linguistic and Literature |
Sinopsis |
: |
Nama terbitan : AL-USHLUB Journal of Arabic Linguistic and Literature Sinopsis : Jurnal Al-Uslub terbit satu kali dalam satu tahun (setiap bulan Juni) pertama kali terbit tahun 2017 merupakan kumpulan hasil karya dosen, guru, peneliti dan pemerhati lingkup kajian, linguistik, sastra dan peradaban Arab, menjadi wadah pengembangan ilmu linguistik, sastra dan peradaban Arab yang kritis, dinamis dan aktual. Jurnal Al-Ushlub menampilkan karya tulis berbahasa arab, inggris dan bahasa indonesia, fokus pada perkembangan keilmuan yang merupakan hasil penelitian atau kajian teoritis yang berkaitan dengan literatur Linguistik, Sastra, serta peradaban Arab. Jurnal ini diterbitkan oleh Jurusan Bahasa dan Sastra Arab Fakultas Adab dan Humaniora IAIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi, baik edisi cetak maupun online. Jurnal ini bertujuan untuk mamunculkan hasil karya dari penelitian secara berkualitas berdasarkan data aktual dan asli yang berkontribusi untuk para dosen, guru, peniliti dan pemerhati studi Linguistik, Sastra, serta peradaban Arab. Dari aspek Linguistik diharapkan akan dapat ditampilkan analisis terhadap konsep/ teori dan struktur linguistik Arab dan cabang-cabangnya. Serta dari aspek sastra dan peradaban Arab diharapkan akan dapat dimunculkan analisis kesastraan dan peradaban Arab secara konprehensif dan berkualitas |
Pengelola |
: |
PRODI BAHASA DAN SATSRA ARAB FAKULTAS ADAB DAN HUMANIORA IAIN SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI
|
Kontak |
: |
ISMAIL FAHRI, M.AG Bahasa dan Sastra Arab Fakultas Adab dan Humaniora UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi » Tel / fax : /
|
» Sampul depan
[ bita ]
|
Penerbit |
: |
Bahasa dan Sastra Arab UIN STS Jambi
|
Frekwensi terbitan |
: |
1 tahunan |
Nomor ISSN |
: |
2581-060X (media cetak) |
Keterangan |
: |
» Kategori bahasa
» SK no. 0005.2581060X/JI.3.1/SK.ISSN/2017.08 - 1 Agustus 2017 (mulai edisi Vol. 1, Juli 2017)
|
|
|